Cara Merawat Handuk Agar Terhindar Dari Bakteri – Handuk adalah salah satu barang yang sering digunakan dalam berbagai macam kegiatan, terutama pada aktivitas yang menguras banyak keringat.
Jika handuk tidak dicuci secara rutin, mungkin saja anda akan terserang penyakit dari kuman dan bakteri yang menempel pada handuk yang setiap saat anda gunakan.
Namun tidak perlu khawatir terdapat cara merawat handuk agar terhindar dari bakteri. Yuk simak caranya dan cari tahu bahayanya handuk yang kotor untuk kesehatan dibawah ini!
Contents
Cara Merawat Handuk Agar Terhindar Dari Bakteri
Berikut ini terdapat beberapa cara merawat handuk agar terhindar dari bakteri:
Gunakan 1 Handuk untuk Satu Orang
Kebiasaan menggunakan satu handuk untuk dipakai oleh banyak orang bukan hanya tidak higienis, tetapi juga dapat menyebabkan berbagai penyakit.
Usahakan agar tetap memakai satu handuk untuk digunakan satu orang saja. Hal ini dikarenakan, Anda tidak pernah tahu kotoran-kotoran yang menempel pada handuk dari tubuh orang lain.
Hal seperti ini berlaku di mana saja, termasuk ketika Anda menggunakan handuk sauna sebagai alas agar dapat mencegah kontaminasi dari pengguna yang lain.
Mencuci Handuk Secara Rutin
Tahukah Anda bahwasanya masyarakat di Indonesia cenderung jarang sekali mencuci handuk yang setiap harinya digunakan?
Biasanya handuk yang masih baru akan dicuci sekitar tiga hari, seminggu, atau bahkan hingga sebulan sekali. Padahal, handuk yang hanya digunakan oleh Anda sendiri pun belum tentu dapat menjamin kebersihan dari handuk dalam waktu yang lama.
Jadi, pastikan Anda mencuci handuk secara rutin serta sediakan handuk cadangan agar Anda dapat menggunakannya selagi handuk yang lain dicuci.
Jemur di Bawah Sinar Matahari
Selain perlu mencucinya secara rutin, handuk juga harus dijemur secara rutin di bawah sinar matahari langsung.
Hal ini akan membuat bakteri, jamur, serta kotoran lain yang menempel pada permukaan handuk tidak bertahan lama. Bukan hanya itu, jangan letakkan handuk di dalam kamar mandi.
Hal ini dikarenakan kelembaban yang terdapat pada kamar mandi tersebut dapat membuat bakteri serta jamur cepat tumbuh pada permukaan handuk, terlebih lagi jika handuknya masih basah.
Bahayanya Handuk Yang Kotor Bagi Kesehatan
Agar anda dapat lebih waspada, berikut ini beberapa bahayanya handuk kotor yang bagi kesehatan yang perlu Anda kenali:
Infeksi
Mengelap tubuh dengan menggunakan handuk yang kotor dapat meningkatkan risiko terkenanya infeksi pada kulit. Saat Anda menggosok tubuh dengan handuk terlalu kuat, kulit anda bisa saja terkelupas sampai lecet.
Nah, kulit yang mengalami lecet ataupun luka, bahkan yang tidak terlihat mata, bisa menjadi pintu masuknya bagi bakteri ke dalam tubuh anda.
Timbulnya Jerawat
Apakah Anda cenderung memilih jerawat (acne-prone)? Jika iya, sebaiknya anda mencuci handuk secara rutin setelah memakainya.
Saat Anda memakai handuk yang sudah kotor, khususnya apabila digunakan untuk mengelap kulit dengan pustula (gelembung yang berisi nanah) yang telah terbuka, bakteri dari handuk ataupun dari udara luar bisa saja masuk ke dalam tubuh.
Hal ini dapat menyebabkan munculnya jerawat, baik di wajah, punggung, ataupun pada bagian tubuh yang lainnya.
Infeksi Jamur
Salah satu bahaya menggunakan handuk yang telah kotor yang perlu Anda waspadai, yaitu infeksi jamur yang terjadi pada kulit.
Risiko ini dapat semakin tinggi jika handuk kotor yang Anda pakai dalam keadaan basah ataupun lembab yang disebabkan karena handuk tidak dijemur dengan baik.
Rekomendasi Detergent Yang Aman Digunakan
A Wash Detergent Super ini adalah sebuah produk detergent yang bisa menjadi sebuah solusi bagi anda yang memiliki masalah dengan noda membandel yang sulit untuk dibersihkan. Detergent ini aman digunakan untuk menghilangkan noda yang menempel pada pakaian anak.
A Wash Detergent Super ialah detergent yang mengandung bahan aktif yang diformulasikan untuk membantu anda dalam menghilangkan segala macam jenis noda bandel yang menempel pada pakaian maupun barang barang lain yang anda miliki.
A Wash Detergent Super ini merupakan detergent yang ramah lingkungan karena hasil busa yang diperoleh pada saat proses mencuci ini dapat menguap di udara jadi apabila air detergent tersebut dibuang langsung ke aliran sungai maka tidak akan mencemari perairan dan lingkungan sekitarnya.
Detergent ini dapat membantu anda untuk menghilangkan noda bandel yang terdapat pada pakaian seperti noda karat kecap, minyak, oli, lumpur, getah serta noda membandel lainnya yang sulit untuk dibersihkan dengan deterjen biasa.
A Wash Detergent Super juga bisa dipakai untuk membersihkan jenis noda jamur yang menempel pada pakaian, mukena, sampai jamur yang ada pada bantal yang anda pakai.
Bukan hanya dipakai untuk menghilangkan noda bandel yang terkena kain saja, A Wash Detergent Super ini juga dapat dipakai untuk membersihkan kerak kerak membandel yang ada pada peralatan dapur anda sampai dapat dipakai untuk menghilangkan kerak membandel pada lantai kamar mandi. Anda dapat mencuci lebih mudah tanpa perlu menguceknya lagi dengan menggunakan A Wash Detergent Super ini.
Yuk gunakan A Wash Detergent Super agar mencuci lebih mudah dan efektif. Untuk informasi lebih lengkap hubungi nomor +62 813 2963 9848.